Membuat Tangga Putar Persegi



Umumnya tangga putarbentuknya seperti gambar diatas. Namun beberapa waktu yang lalu saya mendapat order untuk membuat tangga putar yang sedikit berbeda. 
Ruang untuk tangga berbentuk persegi,jadi klien kami meminta dibbuatkan tangga yang mengikuti bentuk ruang yangb tersedia.
Potongan anak tangga dibuat agar kelijatan persegi bila terlihat dari atas.

Hal lain yang istimewa dari tangga ini adalah plat penutup anak tangga menggunakan plat perforated.
Untuk mengantisipasi plat yang lentur karena tipis, anak tangga kami buat dengan siku 4x4 SNI.
Untuk tiang nya sendiri,tangga ini menggunakan hollow 10x10cm dengan ketebalan 2mm.

Ruang untuk tangga ini adalah 130 kali 130 cm. Dengan tinggi antar lantai 275cm. Tinngi anak tangga 20cm.
Lebar terbesar anak tangga 45cm dan terkecil 10cm.




proses perakitan

persiapan pengecatan dasar

sudah di poxy


proses pemasangan di lanmtai2

penguatan














Bengkel Las-Bubut NTK atau Bengkel NTK berlokasi di Jalan Raya Munggu-Kapal,Gg.Umasari No.9A. (belakang Alfamart Cepaka) Telpon/WA :08124661705 Arah Tanah Lot dari Kapal,Gianyar atau arah Denpasar dari Tabanan. Kami mengerjakan pesanan alat atau mesin mesin seperti mesin potong batu,mesin jigsaw,jekso,scroll saw,mesin mixer pakan ternak,mesin potong/perajang daun pandan,mesin samsam,mesin kertas rumput,dan sebagainya. Juga melayani perbaikan/servis mesin batako press,molen,menerima jasa las dan bubut. Kami juga mengerjakan pekerjaan kontruksi,kanopi,pagar,pintu gerbang,tangga putar,tangga trap,pintu jendela kaca,teralis,racks and selves,barbeque greill,rak tangga di motor,kaki meja besi,kursi besi,furnitur mix kayu dan besi dan sebagainya.

Posting Komentar

0 Komentar